top of page
FILOSOFI

Semua yang terlahir normal memiliki potensi otak yang luar biasa. Potensi ini akan sia-sia bila tidak dilatih dan dikembangkan.

SEMPOA SIP dengan pengalaman lebih dari 18 tahun telah terbukti membantu sangat banyak anak berhasil dalam studi dan karir mereka.

metode

Di SEMPOA SIP, dengan metode yang unik dan efektif kami melatih otak anak-anak untuk pembayangan serta jiwa kompetitif dan kecepatan dalam berhitung dan bertindak. Semua ini akan menjadi landasan sukses bagi masa depan mereka.

LALU, APASIH MANFAAT BELAJAR SEMPOA?

Kemampuan koordinasi otak kanan dan otak kiri lebih ditingkatkan

Daya konsentrasi dan kemampuan belajar menjadi lebih baik

Daya ingat dan keterampilan berpikir lebih terasah

Mengembangkan percaya diri anak

Mengoptimalkan potensi keseluruhan otak dan kreativitas

Belajar pelajaran apapun jadi lebih mudah

Terdiri dari dua level. Di level ini anak balita akan dilatih secara motorik untuk mengenal konsep angka dan dasar operasi sempoa sederhana.

Di level ini anak akan belajar dasar-dasar operasi tambah dan kurang di sempoa dan dasar pembayangan sempoa.

intermediate

Level ini melatih mental aritmatika anak dan penerapan dalam perkalian dan pembagian simple digit

grand
module

Level ini adalah level tertinggi di sempoa dimana anak akan belajar mengaplikasikan pembayangan sempoa dalam kehidupan sehari-hari.

junior
foundation
advanced

Level ini melatih pembayangan dengan digit yang lebih lebar.

level pelatihan sempoa sip

8 star quality assurance of

1
2
3
4
5
6
7
8
international network
international grading test
international standard book and curriculum
international standard teachers training & development programme
international recognition
international, national, and regional competition
whole brain learning method
indonesia record holder (muri)
Sempoa  Sip adalah anggota pendiri World Association of Abacus and Mental Arithmetic (WAAMA), Beijing dan juga menjadi anggota dari international soroban diffusion foundation (ISDF) Tokyo dan Abacus King, Taiwan.
Anak-anak SEMPOA SIP dapat mengikuti IGT yang berstandar ISO 9001, yang diselenggarakan oleh TAIWAN CHAMBER OF COMMERCE (TOC)
bottom of page